Jakarta, Kabarkansaja.id – Direktur Penilaian Perusahaan Bursa Efek Indonesia I Gede Nyoman Yetna (kanan), bersama Direktur Utama PT Nusantara Sejahtera Raya Tbk (CNMA) Hans Gunadi (dua dari kanan), serta jajaran Direksi CNMA (ki-ka): Tri Rudy Anitio, Dody Suhartono dan Arif Suherman, saat pencatatan saham perdana di BEI, Jakarta, Rabu (2/8/2023).
PT Nusantara Sejahtera Raya Tbk atau Cinema XXI, pemimpin industri bioskop di Indonesia, Rabu (2/8/2203) resmi mencatatkan sahamnya (listing) di Bursa Efek Indonesia (BEI) melalui penawaran umum saham perdana (initial public offering/IPO) dengan meraip dana Rp 2,5 triliun. Usai IPO, Cinema XXI akan menambah menambah jumlah layar bioskop. (K1)
Discussion about this post