Jakarta, Kabarkansaja.id – Staf Ahli Bidang Keuangan dan Pengembangan UMKM Kementerian BUMN Loto Srinaita Ginting bersama perwakilan BUMN seperti Garuda Indonesia, Jamkrindo, dan Freeport Indonesia dalam acara pembukaan Bazaar UMKM “Jelajah Kuliner Indonesia 2024” di Sarinah, Jakarta. Kegiatan ini tidak hanya bertujuan untuk membantu UMKM memperluas pasar dan meningkatkan penjualannya, tetapi juga sebagai upaya memperkenalkan dan melestarikan keanekaragaman kuliner nusantara. (K1)
Gandeng Indomobil, Changan Automobile Indonesia Diluncurkan
Jakarta, Kabarkansaja.id - President Director Indomobil Group Jusak Kertowidjojo (kedua kanan) bersama Direktur Indomobil Group Andrew Nasuri (kanan), Senior Executive...











Discussion about this post