Makassar, Kabarkansaja.id – Plt. Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga Kota Makassar Andi Muhammad Yasir (tengah), Category Marketing Manager MILO Kristine Goco (kiri) dan Senior Brand Manager MILO Liena Desbi (kanan) melepas peserta kategori Family Run 2,5K Road to MILO ACTIV Indonesia Race 2025 Makassar Series di Lapangan Karebosi, Makassar.
Road to MILO ACTIV Indonesia Race 2025 Makassar Series mendorong masyarakat termasuk anak-anak sejak usia dini untuk menerapkan gaya hidup aktif lewat olahraga lari. (K1)