Jakarta, Kabarkansaja.id – Dari kiri ke kanan, Global Director of Forest and Land, CDP Tom Maddox, Direktur Program WRI Arief Wijaya, President Director PT Austindo Nusantara Jaya Tbk Lucas Kurniawan berbincang tentang cara mengatasi masalah lingkungan secara holistik, termasuk perkembangan regulasi dan standar terkini, di sela acara “Beyond Climate and Into Nature” di Jakarta.
Temuan dari Laporan Hutan Global Carbon Disclosure Project (CDP) 2023 menunjukkan, sebanyak 1.043 perusahaan telah melakukan pengungkapan melalui kuesioner hutan CDP di tahun 2022, meningkat 300% dalam lima tahun terakhir, termasuk 35 perusahaan di Asia Tenggara. Hal ini menjadi pertanda positif bahwa banyak perusahaan yang mulai menyadari pentingnya hutan dan mulai terbuka untuk mengungkapkan dampak operasional bisnisnya terhadap hutan. (K1)
Bank Mandiri Raih Dua Penghargaan Euromoney Award for Excellence 2024
Singapura, Kabarkansaja.id - Direktur Utama Bank Mandiri Darmawan Junaidi (kiri) menerima penghargaan dalam ajang Euromoney Award for Excellence 2024 di...
Discussion about this post